Sobat tekno punya pasangan yang terpisah karena jarak, namun tetap ingin mengungkapkan perasaan yang biasanya bisa dalam bentuk ciuman? Nah, ada kabar dari Laboratorium Kajimoto di Universitas Komunikasi Elektro. Riset yang tengah dilakukan di laboratorium itu dapat memfasilitasi keinginan pengguna internet yang ingin mengungkapkan perasaan saying lewat ‘ciuman maya’.

Melalui sebuah perangkat yang terdiri dari sebuah perangkat keras yang berupa wadah (receptacle) dan diletakkan di dalam mulut, serta perangkat lunak yang mencatat pergerakan lidah Anda, pengguna internet dapat mengirimkan perasaan ingin mencium ke pengguna lain lewat alat yang terhubung lainnya dan mampu bergerak bersamaan.
Yang unik, bukan Cuma ciuman tapi juga perasaan ingin mencicipi, gerakan bernapas, dan merasakan kelembaban lidah. Agar lebih bermanfaat, Kajimoto menambahkan ide-ide lainnya ke perangkat tersebut.

Melalui sebuah perangkat yang terdiri dari sebuah perangkat keras yang berupa wadah (receptacle) dan diletakkan di dalam mulut, serta perangkat lunak yang mencatat pergerakan lidah Anda, pengguna internet dapat mengirimkan perasaan ingin mencium ke pengguna lain lewat alat yang terhubung lainnya dan mampu bergerak bersamaan.
Yang unik, bukan Cuma ciuman tapi juga perasaan ingin mencicipi, gerakan bernapas, dan merasakan kelembaban lidah. Agar lebih bermanfaat, Kajimoto menambahkan ide-ide lainnya ke perangkat tersebut.
Penasaran bukan? Atau malah geli mendengar berita ini.
agak menggelitik gan beritanya, jd geli nih. . .
ReplyDeletesama gan, hehe.. Ada2 aja temuannya
ReplyDeletemuke gile ... hahaha
ReplyDeleteada2 saja
hhahaha.. Ngakak guling2 :P
ReplyDeleteWaw, aneh aja neh
ReplyDeleteJd ciuman ama alat dong gan?
wekekekekek...haha tapi baguslah artikelnya
ReplyDeleteah ciumannya ga alami tuch... sama aja ma ciuman via handphone :p
ReplyDelete@ dicky renaldy: iyupss..
ReplyDelete@ Trisna N: oke sob.. Makashh
@ jasa pembuatan radio streaming: yabegitulah bro, ngak alami, hhhehe
Penasaran pengen nyoba...hihihi
ReplyDelete